Mengakali Masa Aktif Dengan Transfer Pulsa

Kegunaan internet yang dapat digunakan untuk bermacam macam kebutuhan, telah menggeser penggunaan pulsa bagi pengguna handphone. Akan tetapi provider smartfren sekarang untuk memperpanjang masa aktif sudah bisa dengan paket internet, tinggal mengisi paket internet smartfren, masa aktif pun bertambah. Kalau dulu mungkin kamu harus transfer pulsa , kemudian kalian mendaftarkan paket data internet 1 bulan dengan menggunakan pulsa transfer tersebut. Otomatis nantinya masa aktif kalian akan mengikuti masa aktif paket data 1 bulan tersebut

Di jaman sekarang ini, penggunaan panggilan telepon dan SMS tampaknya mulai ditinggalkan oleh pengguna smartphone. Ya, panggilan telepon kini sudah digantikan dengan voice call via internet dan SMS juga tergusur oleh layanan chatting atau instant messaging

Kedua layanan tersebut secara tidak langsung berpengaruh pada penggunaan pulsa. Saat ini banyak pengguna smartphone yang langsung membeli paket internet sehingga pulsa utama mereka jarang digunakan. Tidak ada tambahan pada pulsa utama juga secara otomatis membuat masa aktif kartu tidak bertambah.

Bisa jadi kamu saat ini menjadi salah satu pengguna smartphone dengan pulsa menumpuk namun sering bermasalah dengan sempitnya masa aktif. Hal tersebut tentu menjengkelkan karena kita harus membeli pulsa hanya untuk menambah masa aktif tersebut.

Khusus untuk provider smartfren, bila kamu melakukan transfer pulsa akan langsung bertambah juga masa aktif kartu yang digunakan

Cara memperpanjang masa aktif Smartfren lewat transfer pulsa

Terakhir, ada cara memperpanjang masa aktif Smartfren dengan transfer, cek metode lain dengan klik di sini.

  • Buka menu Telepon atau Panggilan.
  • Ketik *879#. Klik Call atau Panggil.
  • Masukkan nomor penerima.
  • Masukkan nominal transfer pulsa.
  • Ikuti petunjuk transfer pulsa Smartfren.

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *